KULITINTA.ID, MUAROJAMBI – Aksi Cepat Tanggap (ACT) warga Dusun Sungai Melayu Desa Muaro Jambi Kecamatan Maro Sebo, kembali membangun sumur wakaf untuk para Tahfiz An Nazir di Kabupaten Muaro Jambi. Selain dari membangun sumur wakaf, ACT juga warga tersebut juga membuat 2 pintu MCK siap pakai dan langsung di resmikan oleh Asisten III Pemkab Muaro Jambi Junaidi S.P. Novriansyah Lukito, selaku Tim Program Global Wakaf-ACT Jambi mengatakan, bahwa sumur wakaf ini merupakan salah satu master program dari ACT yang diperuntukkan untuk daerah yang mengalami kesulitan air, baik lingkup pesantren maupun…
Read MoreKategori: Muarojambi
Bupati Muaro Jambi Hadiri Sedekah Payo Turun Berumo
KULITINTA.ID, MUARO JAMBI – Bupati Muaro Jambi Hj. Masnah Busro pada Rabu 20 Januari 2021 hadiri acara Sedekah Payo Turun Berumo di Desa Senaung Kecamatan Jambi Luarkota, Kabupaten Muaro Jambi. Dalam kegiatan ini juga di hadiri Kepala Dinas Pertanian, Camat Jaluku, perangkat Desa Senaung dan Tokoh Masyarakat. Dalam kegiatan ini juga di hadiri Kepala Dinas Pertanian, Camat Jaluku, perangkat Desa Senaung dan Tokoh Masyarakat. Dalam kegiatan tersebut Bupati Hj. Masnah Busro langsung meresmikan pembajakan payo yg hendak langsung turun berumo. Dalam kegiatan tersebut Kepala Desa Senaung,A.Bustami, meminta bantuan kepada pemerintah Kabupaten…
Read More32 Ribu Penerima BPJS gratis di Muaro Jambi di Nonaktifkan. Begini Jawaban Bupati Masnah
KULITINTA. ID, Muaro Jambi – Dinonaktifkannya 32 ribu BPJS kesehatan gratis di Kabupaten Muaro Jambi oleh Kementrian Sosial (Kemensos) yang merupakan beserta BPJS gratis yang di danai melalui dana Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN). Bupati Muaro Jambi Masnah Busro tanggapi hal tersebut Dirinya mengatakan, terkait hal itu masih menunggu Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) perubahan tahun 2020, tidak hanya itu, dirinya juga akan panggil pihak-pihak terkait, Dinas Sosial Muaro Jambi, dan Dinas Kesehatan Muaro Jambi, untuk mencari solusinya bagaimana dan seperti apa ” Untuk BPJS ini kita…
Read MoreBupati Masnah pinta Masyarakat kompak Melawan peredaran Narkoba di Muaro Jambi
KULITINTA.ID, Muaro Jambi – Pemerintah Kabupaten Muaro Jambi Senin pagi (19/6/20) dengan Badan Narkoba Nasional ( BNN) Provinsi Jambi, mengadakan kegiatan Sosialisasi tentang Narkoba di Kabupaten Muaro Jambi Dikatakan Bupati Muaro Jambi Masnah Busro dengan adanya Sosialisasi seperti ini bersama BNN Provinsi Jambi, agar kedepannya kabupaten Muaro Jambi aman dari Narkoba ” Dengan Sosialisasi seperti ini saya harap kedepannya Muaro Jambi ini aman dari Narkoba, dan kita harus selalu kompak bekerja sama memberantas Narkoba di Kabupaten Muaro Jambi,” kata Bupati Masnah Bupati Masnah mengatakan dalam memberantas Narkoba masyarakat harus bekerja sama,…
Read MoreDitemukan mayat telah membusuk mengambang di sungai desa Niaso Kabupaten Muaro Jambi
KULITINTA.ID, Muaro Jambi – Kamis sore (18/6/20) warga Desa Niaso Kecamatan Maro Sebo Kabupaten Muaro Jambi dihebohkan dengan penemuan sesosok mayat yang mengambang di Sungai, Saat ditemukan warga kondisi mayat tersebut telah agak membusuk dan menggembung sehingga mengambang di atas air, Kapolres Muaro Jambi AKBP Ardyanto melalui Kasubag Humas Polres Muaro Jambi AKP Amradi saat dikonfirmasi membenarkan penemuan mayat di Niaso ini, namun belum diketahui identitas si mayat. ” Benar ada laporan penemuan mayat di Niaso, anggota sedang dilapangan melakukan evakuasi mayat tersebut,” kata AKP Amradi melalui telepon seluler (Enzi)…
Read More